LANGKAH - LANGKAH MEMBUAT BOLA DENGAN GEOGEBRA

Kelompok 9
Nama:
Ika Rahima S.
Luthvia Zahra
Artus Andri Liswati


LANGKAH - LANGKAH MEMBUAT BOLA DENGAN GEOGEBRA

1.       Buka Aplikasi Geogebra


2.       Pastikan Tampilan grafik 3D



3.       Ada dua cara
Yang pertama : Gunakan bola dengan pusat melalui titik, memastikan jari - jarinya dengan cara menariknya, untuk membuat titik pusat sesuaikan dengan keinginan

















Yang kedua : Gunakan tools bola dengan pusat dan jari - jari. Misalnya,  disumbu Z nilai 1 
 Misal jari - jarinya 3.













DAFTAR PUSTAKA
http://violanitadessy24.blogspot.com/2016/11/langkah-langkah-membuat-bola-dengan.html?m=1
https://googebra.blogspot.com/2016/11/membuat-permukaan-kulit-bola.html?m=1
https://youtu.be/c7WgcyP6pFI


TERIMAKASIH
SEMOGA BERMANFAAT

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara Membuat Bangun Ruang Balok dan Kubus dengan GeoGebra

LANGKAH-LANGKAH MEMBUAT LIMAS SEGI-EMPAT BERATURAN DENGAN MENGGUNAKAN GEOGEBRA

Membuat Bidang Empat Menggunakan Aplikai Geogebra.